Background

Asal Mula Software Komputer

nah kali ini kita akan membahs tentang asal mula software komputer ya!!!!
Software Komputer adalah kumpulan dari pada intruksi atau statement yang di susun secara logis dan berbentuk kode yang hanya dapat dimengerti oleh komputer. Software Komputer ini berangsur-angsur mengalami peningkatan atau perubahan dari tahun ke tahun dalam perkembangannya. Berdasarkan perkembangannyaTeknologi yang canggih dari perangkat keras akan berfungsi bila instruksi-instruksi tertentu telah di berikan kepadanya. Intruksi-instruksi tersebut disebut dengan perangkat lunak (software). Intruksi-instruksi perangkat lunak di tulis oleh manusia untuk mengaktifkan fungsi dari perangkat keras computer.
Berikut klasifikasi perangkat lunak :
Perangkat lunak secara umum dapat dibagi menjadi 2 yaitu perangkat lunak system dan perangkat lunak aplikasi. Perangkat lunak system dapat dibagi lagi menjadi 3 macam yaitu:
1. Bahasa Pemrograman: merupakan perangkat lunak yang bertugas mengkonversikan arsitektur&algoritma yang di rancang manusia ke dalam format yang dapat dijalankan computer,contoh bahasa pemprograman: BASIC, COBOL, Pascal, C++, FORTRAN.
2. System Operasi: saat computer pertama kali dihidupkan ,system operasilah yang pertama kali dijalankan,sistem operasi yang mengatur seluruh proses, menterjemahkan masukan, mengatur proses internal, memanajemen penggunaan memory dan memberikan keluaran ke peralatan yang bersesuaian, contoh system operasi: DOS, UNIX, Windows 95, IBM OS/2, Apple’s system.
3. Utility: system operasi merupakan perangkat lunak system dengan fungsi tertentu, misalnya pemerikasaan perangkat keras(hardware troubleshooting), memeriksa disket yang rusak (bukan r
usak fisik), mengatur ulang isi harddisk (partisi,defrag), contoh utility adalah Norton utility
Perangkat lunak bahasa dapat dikategorikan menjadi:
1. Assembler(perakit): merupakan program yang digunakan untuk menterjemahkan program aplikasi yang
ditulis dengan bahasa rakitan (assembly language) atau bahasa pemprogaman simbolik menjadi bahasa mesin.
Dengan bahasa simbolik, masing-masing kode operasi mesin tidak ditulis dengan bentuk bilangan biner, tetapi dengan suatu kode simbolik tertentu yang disebut dengan mnemonic. Program yang ditulis dengan bahasa simbolik disebut dengan program sumber (source program) dan hasil terjemahannya dalam bentuk bahasa mesin disebut dengan program objek (object program=OBJ). Proses pembuatan program obyek dari program sumber juga akan menapilkan daftar keslahan-kesalahan sintaks (jika ada) yang dibuat oleh pemprogram. Kesalahan ini harus dibetulkan terlebih dahulu sebelum di proses lebih lanjut.
Walau penulisan program dengan bahasa simbolik lebih mudah dibanding dengan bahasa mesin, tetapi harus dirasakan kesulitan karena penulis program harus:
Mengetahui susunan serta fungsi dari masing-masing register di dalam cpu.
Mengetahui dengan persis cara alokasi memori komputer yang di gunakan
Mengetahui fungsi-fungsi yang di sediakan oleh OS.
Untuk mengatasi hal ini telah dikembangkan suatu bahasa yang lebih dekat dengan pemakai komputer yang di sebut bahasa tingkat tinggi (high level language), misalnya basic, fortran, pascal c, dsb. Program yang di tulis dengan bahasa tingkat tinggi ini harus di terjemahkan ke dalam bahasa mesin agar dapat di mengerti oleh komputer. Penerjemah ini dapat berupa kompilator atau interpreter.
2. Compiler: menterjemahkan setiap instruksi didalam suatu program sekaligus sama dengan assembler dan menghasilkan dengan program objek yang selanjutnya di link sehingga menghasilkan file exe. Contoh perangkat lunak bahasa seperti ini adalah pascal, c, dan masih banyak lagi.
3. Interpreter: menterjemahkan instruksi satu persatu dan langsung di proses sebelum komputer membaca instruksi selanjutnya,sehingga tidak dihasilkan program obyek maupun file exe. Contoh untuk ini adalah:basic versi baku, dbase, dan sebagainya.
Perangkat lunak aplikasi
Sistem operasi dengan perangkat lunak bahasa tidak di tunjukkan untuk menyelesaikan permasalahan dalam aplikasi tertentu yang dihadapi oleh pemakai komputer. Program yang ditunjukan untuk menyelesaikan suatu permasalahan dalam aplikasi tertentu di sebut program aplikasi atau program paket. Ada dua cara untuk bisa mendapatkan program aplikasi yang di butuhkan yaitu dengan mengembangkan sendiri (sangat sulit dan perlu keahlian khusus) atau membelinya (mudah).
Saat ini banyak sekali program-program aplikasi yang tersedia di pasaran. Program-program ini dapat diandalkan, dapat memenuhi kebutuhan pemakai, dirancang dengan baik, relatif bebas dari kesalahan, mudah digunakan (user friendly), mempunyai dokumen yang memadai dan didukung oleh purna jual yang baik. Program-program paket ini di gunakan untuk menyelesaikan masalah masalah umum seperti membuat dokumen (word star, microsoft word), membuat slide presentasi (ms power point), penerbitan (adobe page maker), mengelola gambar (adobe photoshop) dsb. Akan tetapi bila kita mempunyai permasalahan yang sifatnya khusus dan unik sehingga tidak ada paket-paket program yang sesuai untuk digunakan, maka dengan terpaksa harus dikembangkan program aplikasi sendiri, misalnya program sistem SKS universitas, program sistem keuangan perusahaan, dll.
Good Day
Asal Mula Software Komputer
nah kali ini kita akan membahs tentang asal mula software komputer ya!!!!
Software Komputer adalah kumpulan dari pada intruksi atau statement yang di susun secara logis dan berbentuk kode yang hanya dapat dimengerti oleh komputer. Software Komputer ini berangsur-angsur mengalami peningkatan atau perubahan dari tahun ke tahun dalam perkembangannya. Berdasarkan perkembangannyaTeknologi yang canggih dari perangkat keras akan berfungsi bila instruksi-instruksi tertentu telah di berikan kepadanya. Intruksi-instruksi tersebut disebut dengan perangkat lunak (software). Intruksi-instruksi perangkat lunak di tulis oleh manusia untuk mengaktifkan fungsi dari perangkat keras computer.
Berikut klasifikasi perangkat lunak :
Perangkat lunak secara umum dapat dibagi menjadi 2 yaitu perangkat lunak system dan perangkat lunak aplikasi. Perangkat lunak system dapat dibagi lagi menjadi 3 macam yaitu:
1. Bahasa Pemrograman: merupakan perangkat lunak yang bertugas mengkonversikan arsitektur&algoritma yang di rancang manusia ke dalam format yang dapat dijalankan computer,contoh bahasa pemprograman: BASIC, COBOL, Pascal, C++, FORTRAN.
2. System Operasi: saat computer pertama kali dihidupkan ,system operasilah yang pertama kali dijalankan,sistem operasi yang mengatur seluruh proses, menterjemahkan masukan, mengatur proses internal, memanajemen penggunaan memory dan memberikan keluaran ke peralatan yang bersesuaian, contoh system operasi: DOS, UNIX, Windows 95, IBM OS/2, Apple’s system.
3. Utility: system operasi merupakan perangkat lunak system dengan fungsi tertentu, misalnya pemerikasaan perangkat keras(hardware troubleshooting), memeriksa disket yang rusak (bukan r
usak fisik), mengatur ulang isi harddisk (partisi,defrag), contoh utility adalah Norton utility
Perangkat lunak bahasa dapat dikategorikan menjadi:
1. Assembler(perakit): merupakan program yang digunakan untuk menterjemahkan program aplikasi yang
ditulis dengan bahasa rakitan (assembly language) atau bahasa pemprogaman simbolik menjadi bahasa mesin.
Dengan bahasa simbolik, masing-masing kode operasi mesin tidak ditulis dengan bentuk bilangan biner, tetapi dengan suatu kode simbolik tertentu yang disebut dengan mnemonic. Program yang ditulis dengan bahasa simbolik disebut dengan program sumber (source program) dan hasil terjemahannya dalam bentuk bahasa mesin disebut dengan program objek (object program=OBJ). Proses pembuatan program obyek dari program sumber juga akan menapilkan daftar keslahan-kesalahan sintaks (jika ada) yang dibuat oleh pemprogram. Kesalahan ini harus dibetulkan terlebih dahulu sebelum di proses lebih lanjut.
Walau penulisan program dengan bahasa simbolik lebih mudah dibanding dengan bahasa mesin, tetapi harus dirasakan kesulitan karena penulis program harus:
Mengetahui susunan serta fungsi dari masing-masing register di dalam cpu.
Mengetahui dengan persis cara alokasi memori komputer yang di gunakan
Mengetahui fungsi-fungsi yang di sediakan oleh OS.
Untuk mengatasi hal ini telah dikembangkan suatu bahasa yang lebih dekat dengan pemakai komputer yang di sebut bahasa tingkat tinggi (high level language), misalnya basic, fortran, pascal c, dsb. Program yang di tulis dengan bahasa tingkat tinggi ini harus di terjemahkan ke dalam bahasa mesin agar dapat di mengerti oleh komputer. Penerjemah ini dapat berupa kompilator atau interpreter.
2. Compiler: menterjemahkan setiap instruksi didalam suatu program sekaligus sama dengan assembler dan menghasilkan dengan program objek yang selanjutnya di link sehingga menghasilkan file exe. Contoh perangkat lunak bahasa seperti ini adalah pascal, c, dan masih banyak lagi.
3. Interpreter: menterjemahkan instruksi satu persatu dan langsung di proses sebelum komputer membaca instruksi selanjutnya,sehingga tidak dihasilkan program obyek maupun file exe. Contoh untuk ini adalah:basic versi baku, dbase, dan sebagainya.
Perangkat lunak aplikasi
Sistem operasi dengan perangkat lunak bahasa tidak di tunjukkan untuk menyelesaikan permasalahan dalam aplikasi tertentu yang dihadapi oleh pemakai komputer. Program yang ditunjukan untuk menyelesaikan suatu permasalahan dalam aplikasi tertentu di sebut program aplikasi atau program paket. Ada dua cara untuk bisa mendapatkan program aplikasi yang di butuhkan yaitu dengan mengembangkan sendiri (sangat sulit dan perlu keahlian khusus) atau membelinya (mudah).
Saat ini banyak sekali program-program aplikasi yang tersedia di pasaran. Program-program ini dapat diandalkan, dapat memenuhi kebutuhan pemakai, dirancang dengan baik, relatif bebas dari kesalahan, mudah digunakan (user friendly), mempunyai dokumen yang memadai dan didukung oleh purna jual yang baik. Program-program paket ini di gunakan untuk menyelesaikan masalah masalah umum seperti membuat dokumen (word star, microsoft word), membuat slide presentasi (ms power point), penerbitan (adobe page maker), mengelola gambar (adobe photoshop) dsb. Akan tetapi bila kita mempunyai permasalahan yang sifatnya khusus dan unik sehingga tidak ada paket-paket program yang sesuai untuk digunakan, maka dengan terpaksa harus dikembangkan program aplikasi sendiri, misalnya program sistem SKS universitas, program sistem keuangan perusahaan, dll.
Good Day

PEMBAGIAN SOFTWARE

perangkat lunak sering kita jumpai di sisi kehidupan,dengan bertumbuhnya pengetahuan masyarakat tentang ilmu komputer,maka para ahli berfikir untuk menciptakan piranti piranti untuk menyempurnakan hidup bersama Perangkat lunak aplikasi merupakan bagian perangkat lunak yang sangat banyak di jumpai dan terus berkembang. Sebelum tahun 1990-an aplikasi yang di kenal yaitu pemroses kata (Word Star, Chi Write), pemroses tabel (Lotus 123, Quatro Pro), database (DBASE), dan hiburan (game). Pada perkembangan pemroses kata, tabel dan database saat ini telah di bundel menjadi aplikasi office dengan tambahan aplikasi untuk pembuatan presentasi.
Perangkat lunak aplikasi ini terbagi atas beberapa kelompok, yaitu:
1. Office Application,
2. Multimedia Application,
3. Internet Application.

1. Software pengolah kata ( Processor )
Definisi Software Pengolah KataSoftware Word Processor (selanjutnya disebut pengolah kata) adalah suatu program pengolah dokumen berisi teks dan gambar yang memiliki banyak keistimewaan dan sangat profesional dibanding dengan program teks yang sudah ada. Dalam sistem operasi berbasis teks seperti DOS kita bisa memanfaatkan perintah copy con untuk membuat file teks, walaupun sifatnya sangat-sangat terbatas. Sedangkan dalam sistem operasi GUI seperti Windows sebenarnya sudah ada notepad maupun Wordpad yang kemampuannya dalam mengolah kata sudah cukup baik. Namun karena tuntutan terhadap kebutuhan untuk bekerja dengan teks dan obyek-obyek lain yang semakin kompleks akhirnya harus dipergunakan software yang benar-benar bisa memenuhinya. Saat ini sudah terdapat banyak sekali software pengolah kata yang bisa mengerjakan bermacam tugas yang sangat kompleks. Contoh-contohnya adalah Wordstar, ChiWriter, WordPerfect, MS Work, Microsoft Word, KWriter dan AmiPro. Ciri khas software pengolah kata secara umum adalah mengolah mulai dari karakter, kata, kalimat, yang akhirnya membentuk suatu paragraf, sekumpulan paragraf membentuk satu halaman, dan kumpulan halaman membentuk sebuah naskah yang dalam hal ini disebut sebagai file atau dokumen.Kemampuan utama software pengolah kata meliputi penulisan, pembentukan (formatting) penambahan, penghapusan, penyimpanan dan pencetakan.

Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Word,
 Wordstar,
 WordPerfect,
 OpenOffice Writer.

2. Software pengolah lembar kerja (spreadsheet) :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Excel,
 Lotus 123,
 OpenOffice Calc,
 Quattro Pro

3. Software presentasi :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft PowerPoint,
 Presentation,
 Impress,
 Macromedia Flash.

4. Software pengolah publikasi :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Publisher

5. Software pengolah halaman web :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft FrontPage

6. Software pengolah database :
Software pengolah database. Software buatan Ashton Tate. Dengan dbase, pengguna dapat membangun, mengakses, mengolah dan membuat laporan dari file-file buatannya sendiri.

Representasi kumpulan fakta yang saling berhubungan disimpan secara bersama sedemikian rupa dan tanpa pengulangan (redudansi)yang tidak perlu, untuk memenuhi berbagai kebutuhan.

Data perlu disimpan dalam basis data untuk keperluan penyediaan informasi lebih lanjut. Data di dalam basis data perlu diorganisasikan sedemikian rupa, supaya informasi yang dihasilkan berkualitas. Organisasi basis data yang baik juga berguna untuk efisiensi kapasitas penyimpanannya.

Dalam maksud yang sama, bisa juga diartikan sebagai sekumpulan informasi yang disusun sedemikian rupa untuk dapat diakses oleh sebuah software tertentu. Database tersusun atas bagian yang disebut field dan record yang tersimpan dalam sebuah file. Sebuah field merupakan kesatuan terkecil dari informasi dalam sebuah database. Sekumpulan field yang saling berkaitan akan membentuk record.

Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Access,
 Base,
 SQL Server

7. Software Internet Browser :
Dikenal juga dengan istilah browser, atau peselancar, atau internet browser. Adalah suatu program komputer yang menyediakan fasilitas untuk membaca halaman web di suatu komputer. Dua program web browser yang cukup populer saat ini adalah Microsoft Internet Explorer dan Netscape Navigator. Program browser pertama adalah Mosaic, yang merupakan suatu text browser, yang sekarang web browser telah berkembang ke dalam bentuk multimedia.

Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Internet Explorer,
 Mozilla Firefox,
 Opera,
 Safari,
 Google Chrome,

8. Software desain grafis :
Desain grafis adalah suatu bentuk komunikasi visual yang menggunakan teks dan atau gambar page layout. Desain grafis untuk menyampaikan informasi atau pesan. Seni desain grafis mencakup kemampuan kognitif dan keterampilan termasuk tipografi, pengolahan gambar, dan menata tampilan huruf dan ruang komposisi untuk menciptakan sebuah rancangan yang efektif dan komunikatif. Jasa desain grafis melingkupi segala bidang yang membutuhkan penerjemahan bahasa verbal menjadi perancangan secara visual terhadap teks dan gambar pada berbagai media publikasi guna menyampaikan pesan-pesan kepada komunikan seefektif mungkin.

Desain grafis diterapkan dalam desain komunikasi dan fine art. Seperti jenis komunikasi lainnya, desain grafis dapat merujuk kepada proses pembuatan (mendesain) atau pun produk yang dihasilkan (desain/rancangan). Jasa desain grafis pada awalnya diterapkan untuk media-media statis, seperti design kartu nama , buku, majalah, desain brosur, pembuatan company profile, dan desain produk. Sebagai tambahan, sejalan dengan perkembangan zaman, desain grafis juga diterapkan dalam media elektronik – yang sering kali disebut sebagai “desain interaktif” (interactive design), atau “desain multimedia” (multimedia design’). Untuk membuat desain grafis sendiri membutuhkan software-software pembuat grafis, seperti Adobe Photoshop CS dan Corel Draw, maka kami akan membahas lebih lanjut tentang kedua software tersebut.

Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Adobe Photoshop,
 Corel Draw,
 ACDSee,
 Paint,
 Photopaint.

9. Software desain animasi:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Macromedia (Adobe) Flash

10. Software antivirus :
Yang dimaksud dengan perangkat lunak atau software antivirus adalah sebuah jenis perangkat lunak yang digunakan untuk mendeteksi virus yang ada pada komputer lalu kemudian menghapus virus yang ada pada sistem komputer
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Norton Internet Security,
 AVG Free,
 Kaspersky,
 PCMAV,
 Norton 360,
 Nod32,
 Norton AntiVirus,
 Avira,
 McAfee.

11. Software extractor / pengolah archive :

Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 WinZip,
 WinRAR,
 KGB Archiver,
 WinACE.

12. Software Video Editing :
Contoh-contohnya adlah sebagai berikut :
 Pinnacle Studio Plus,
 Ulead Movie Studio,
 Adobe After Effect,
 Adobe Premiere.

13. Software Programming :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Visual Basic,
 Microsoft Visual FoxPro,
 FileMaker Pro,
 Turbo Pascal,
 Delphi.

14. Software burning CD / DVD :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Nero Burning ROM / Nero StartSmart,
 WinISO,
 Daemon Tools,
 UltraISO,
 CloneCD. CloneDVD,
 Alcohol 120%.

15. Software Download Manager :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Download Accelerator Plus (DAP),
 Internet Download Manager (IDM),
 Free Download Manager (FDM),
 FlashGet, Kazaa Download Accelerator.

16. Software pengolah e-mail:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Outlook,
 Outlook Express

17. Software music / video player:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Windows Media Player,
 iTunes,
 Real Player,
 Winamp

18. Software pengolah / pembaca PDF:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Photoshop (bisa untuk edit PDF),
 Adobe Reader,
 PDF Creator.

19. Software game:
Warcraft III, Platypus, Feeding Frenzy 2, dan isilah sesuai keinginanmu.

20. Software pengaturan tampilan:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
Vista Transformation Pack,
 WinFlip,
 ViStart,
 Bricopack Vista Inspirat,
 DesktopX.

21. Software Messenger:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Windows Messenger,
 Yahoo! Messenger

Bahasa Tingkat Tinggi
Mengetahui fasilitas-fasilitas bahasa tingkat tinggi maupun fasilitas tertentu dari suatu contoh representatif bahasa tingkat tinggi yang digunakan saat ini
Dikembangkan untuk mengatasi kelemahan / keterbatasan bahasa tingkat rendah (BTR), yaitu:

Proses asembly-nya berbasis ONE-for-ONE (satu instruksi dalam BTR = satu instruksi dalam bahasa mesin) sehingga penulisan program memakan waktu yang cukup lama bagi programmer
bersifat machine oriented, yaitu sesuai atau sama dengan set instruksi mesin tempat ia digunakan, sehingga terbatasi penggunaannya pada mesin itu
Dirancang untuk bersifat :
machine independent, artinya tidak tergantung pada mesin yang digunakan sehingga bisa dijalankan pada mesin yang berbeda dan program bisa ditulis dalam bahasa yang portabel.
Problem oriented language (POL), yaitu ia merefleksikan jenis masalah yang dipecahkan, bukannya fasilitas dari mesin itu.
Yang pertama kali dikeluarkan adalah FORTRAN (Formula Translation) pada tahun 1957
Portabilitas bahasa tingkat tinggi memiliki kelebihan/keuntungan :
Pemakai program dapat beralih ke komputer yang lebih baru tanpa perlu menulis ulang program
Para pemakai komputer yang berbeda akan bisa membagi (menggunakan bersama) dan menukarkan program-program
Software house dapat menjual program yang sama kepada para pemakai komputer yang berbeda tanpa perlu menulis ulang program untuk setiap jenis komputer

Fasilitas Umum Bhs. Tk. Tinggi

Mempunyai kosa kata, simbol, dan kalimat yang ekstensif
Satu statement dalam bahasa tingkat tinggi diterjemahkan ke dalam banyak (instruksi mesin)
Library macro dan subroutine dapat digabungkan
Machine independent
Set rule (aturan) harus dipenuhi ketika menulis program sumber
Instruksi dalam bahasa tingkat tinggi biasanya disebut statement

Jenis Bahasa Tingkat Tinggi

 Bahasa komersial
 Bahasa ilmiah
 Bahasa penggunaan khusus (special purpose)
 Bahasa perintah untuk sistem pengoperasian
 Bahasa multi-guna (general purpose)

Bahasa Komersial
Yang paling terkenal adalah COBOL (Common Business Oriented Language)
Dibuat oleh CODASYL (Committee on Data Systems Languages) pada tahun 1959
Lainnya adalah :
 BASIC
 UCSD
 Pascal

Fasilitas COBOL
Fasilitas penganganan file yang ekstensif, seperti penamaan, pergerakan/perpindahan, dan pemrosesan file, field-field record, dsb.
Mempunyai kemiripan yang dekat dengan Bahasa Inggris dalam hal penggabungan istilah Bahasa Inggris umum dalam bentuk seperti kalimat dan menghindari notasi matematika.
Cocok atau sesuai dengan layout penstrukturan dan penanganan output tertabulasi, laporan, bentuk-bentuk khusus, dsb.

Setiap program COBOL terdiri dari empat divisi :
Identification Division, berisi judul program, tanggal pembuatan dan nama penulisnya
Environment Division, menetapkan konfigurasi hardware tertentu tempat akan disusun dan dieksekusinya object program, misalnya model mesin, ukuran penyimpanan internal yang diperlukan, unit peripheral, dsb.
Data Division, identifikasi dari semua item data yang akan digunakan dalam penulisan program
Procedure Division, berisi instruksi program yang diperlukan untuk memecahkan masalah

Macam-macam Interface :
 interface Global
 Interface Wikipedia, the free encyclopedia
 Interface ( computer science ) – Wikipedia,the free encyclopedia
 Graphics Interface Home Page
 Benefits Interface ( Candian Employee Benefits Informatiaon )
 Interface Technologies – blank
 Introduction to The Common Gateway Interface


SOURCH BY : http://awalbarri.wordpress.com/2009/01/08/pembagian-software-aplikasi- contoh-dan-pengertiannya/
FUNGSI SOFWARE
Pengertian software secara harfiah adalah piranti lunak; perangkat lunak; program komputer. Istilah baku software dalam bahasa Indonesia adalah perangkat lunak. Software adalah kumpulan beberapa perintah yang dieksekusi oleh mesin komuter dalam menjalankan pekerjaanya. Software (perangkat lunak) ini merupakan catatan bagi mesin komputer untuk menyimpan perintah, maupun dokumen serta arsip lainnya.

Selain itu, software juga merupakan data elektronik yang disimpan sedemikian rupa oleh komputer itu sendiri. Data yang disimpan ini dapat berupa program atau intruksi yang akan dijalankan oleh perintah, maupun catatan-catatan yang diperlukan oleh komputer untuk menjalankan perintah yang dijalankannya. Untuk mencapai keinginannya tersebut dirancanglah suatu susunan logika, logika yang disusun ini diolah melalui perangkat lunak, yang disebut juga dengan program beserta data-data yang diolahnya. pengolahan pada software ini melibatkan beberapa hal, di antaranya adalah sistem operasi, program, dan data. Software ini mengatur sedemikian rupa sehingga logika yang ada dapat dimengerti oleh mesin komputer.
software ini di buat untuk mempermuadah kegiatan manusia,seperti software pengolah huruf seperti microsoft word dan software pengolah angka seperti microsoft excel dll.
maka sekiranya fungsi sofware adalah :
Fungsi software Komputer
Software komputer itu apa ? software komputer adalah salah satu elemen penting dari komputer setelah hardware komputer. Software komputer juga dapat membantu para pengguna komputer untuk mengenal komputer Anda.
Ada beberapa jenis software komputer yang harus Anda ketahui, berikut software – software tersebut :
1.Operating sistem – software yang merupakan sumber dari software lainnya yang dapat mengijinkan software lainnya untuk berjalan. Contoh dari software operating sistem ini adalah Window Vista, Mac OS X dan Linux
2. Software Driver – Program in mengijinkan komputer untuk dapat berinteraksi dengan perangkat hardware tambahan seperti printer, scanner, dan video cards.
3. MLM Software – software mlm ini dapat membantu dan mempermudah pebinsis mlm untuk mengatur, mengontrol dan memantau bisnis mlm. Contoh dari software ini adalah strategic management report
4. Software Pendidikan – berbeda dengan jenis program sebelumnya, software pendidikan ini dapat mengajarkan apapun dari komputer, melakukan aktifitas yang berhubungan seperti mengetik atau berbagai macam jenis pendidikan lainnya seperti kimia.
5. Software Produktifitas – Jenis software ini mengijinkan pengguna untuk lebih produktif baik itu dalam menjalankan bisnis atau menjalankan aktifitas produktif lainnya. Contoh dari software ini adalah software pengolah huruf (Ms Words), Software pengatur database, software presentasi dan beberapa software lainnya.
6. Software Games - Jenis software ini termasuk dalam kategori entertainment atau hiburan, software ini memiliki berbagai macam jenis. Jenis-jenis tersebut seperti MMOs (Massive Multiplayer Online games), first-person shooters, action games, roleplaying games, and game petualangan.
7. Media player dan pengembangan software media lainnya Software yang dibuat untuk dapat memainkan atau mengedit media digital seperti file music atau video.
Software adalah kumpulan dari program-program dan data-data yang saling terelasi yang memerintahkan apa yang harus dilakukan komputer. Software mengandung fungsi-fungsi, baik yang menginstruksikan hardware atau yang mengolah dan menyediakan fasilitas untuk software lainnya. Berikut adalah beberapa jenis-jenis software secara umum dan penjelasannya.
1. System Software
System software menyediakan fungsi-fungsi dasar untuk kebutuhan komputer, yang bisa dibagi menjadi sistem operasi atau sistem pendukung. Sistem operasi adalah sebuah software yang paling mendasar, yang membantu menjalankan hardware komputer dan sistem pendukung.
System software bertanggung jawab mengatur berbagai hardware agar dapat bekerja secara bersama-sama. Sehingga para pengguna dan software yang lain tidak perlu memikirkan bagaimana hardware bekerja.
Tugas utama lain dari system software adalah menjembatani antara software-software yang lain dengan hardware. System software menerjemahkan intruksi-instruksi dari software lain ke dalam bahasa mesin sehingga dapat diterima oleh hardware.
Termasuk juga aksesoris pendukung seperti web cam, flashdisk, printer, dan lain-lain supaya bisa berjalan dengan stabil. System software adalah software yang berada pada level paling bawah di mana bahasa yang digunakan ada assembler (bahasa mesin). Contoh dari system software adalah Microsoft Windows, Linux, Mac OS X.

2. Programming Software (Software Pemrograman)
Software pemrograman biasanya dipakai untuk memudahkan para pembuat program (programmer) untuk menulis program yang kemudian dibentuk menjadi sebuah obyek yang bisa diakses oleh system software dalam bentuk aplikasi.
Software pemrograman berbentuk lebih ke instruksi langsung terhadap system software. Berbagai macam software pemrograman digunakan dan bermacam pula varian dari algoritma masing-masing software pemrograman.
Dalam hal ini software pemrograman adalah software yang berada pada level tengah. Contohnya seperti Visual Studio, Gambas, Delphi, C++ dll.

3. Application Software (Software Aplikasi)
System software tidak mengarah langsung ke sebuah kebutuhan. Atau lebih jelasnya, software aplikasi menawarkan berbagai fungsi-fungsi yang berbeda sesuai dengan kebutuhan pengguna dan dimana aplikasi tersebut dibutuhkan.
Software aplikasi dibangun untuk sebuah tujuan atau keperluan yang bisa berupa program khusus atau berbagai kumpulan dari program-program.
Software aplikasi menyediakan fasilitas bagi pengguna untuk menginstruksikan tugas-tugas dalam bentuk yang lebih sederhana, artinya bukan dalam bentuk pemrograman.
Jadi bisa dikatakan bahwa software aplikasi adalah lapisan antarmuka terakhir antara komputer dan pengguna maka software aplikasi berada pada tingkatan teratas dari tipe-tipe software.
Contoh dari software aplikasi adalah browser internet, aplikasi bisnis, aplikasi perkantoran, editor kata dan gambar, dan lain-lain.

Fungsi System sofware
System software menyediakan fungsi-fungsi dasar untuk kebutuhan komputer, yang bisa dibagi menjadi sistem operasi atau sistem pendukung. Sistem operasi adalah sebuah software yang paling mendasar, yang membantu menjalankan hardware komputer dan sistem pendukung.
System software bertanggung jawab mengatur berbagai hardware agar dapat bekerja secara bersama-sama. Sehingga para pengguna dansoftware yang lain tidak perlu memikirkan bagaimana hardware bekerja.
Tugas utama lain dari system software adalah menjembatani antarasoftware-software yang lain dengan hardware. System software menerjemahkan intruksi-instruksi dari software lain ke dalam bahasa mesin sehingga dapat diterima oleh hardware.
Termasuk juga aksesoris pendukung seperti web cam, flashdisk,printer, dan lain-lain supaya bisa berjalan dengan stabil. System software adalah software yang berada pada level paling bawah di mana bahasa yang digunakan ada assembler (bahasa mesin). Contoh darisystem software adalah Microsoft Windows, Linux, Mac OS X.

Memahami Pengertian software Aplikasi
yaitu suatu program komputer yang berfungsi untuk melakukan tugas-tugas khusus, seperti membuat dokumen, memanipulasi foto, membuat laporan keuangan, atau merancang rumah.
Pengertian software aplikasi tidak lepas dari beberapa macam program pembangunnya, yaitu terdiri dari software hiburan, pendidikan, bisnis, perangkat lunak khusus, serta produktivitas kerja.
Perangkat lunak penunjang produktivitas kerja memberikan peranan yang sangat bermanfaat untuk optimalisasi mutu kerja.

Seluk Beluk Software Aplikasi
Berikut beberapa jenis perangkat lunak yang terdapat di pasaran untuk aplikasi komputer.
Perangkat lunak hiburan. Beberapa contoh dari software ini, yaitu winamp untuk mendengarkan musik, games, dan sebagainya untuk hiburan.
Perangkat lunak pendidikan. Berguna untuk mempelajari atau mereferensikan tentang pendidikan atau pengetahuan.
Perangkat lunak bisnis. Software ini berguna untuk aplikasi bisnis, contohnya untuk menangani utang piutang, pencatatan barang, dan sebagainya.

Pengertian software aplikasi pada software produktivitas kerja adalah sebagai berikut:
Word processing
Word processing disebut juga pengolah kata untuk membuat dokumen. Berguna untuk memformat teks sehingga teks lebih rapi, misalnya rata kanan-kiri dan sebagainya.
Gramer checker digunakan untuk mengidentifikasi kesalahan tata bahasa. Thesaurus adalah untuk mencari padanan kata.

Spreadsheet
Spreadsheet berupa sekumpulan sel yang khas. Setiap sel terdiri dari nama baris dinyatakan dengan angka dan nama kolom dinyatakan dengan huruf.
Beberapa contoh nama spreadsheet, yaitu Claris Resolve dari Claris Corporation, excel dari Microsoft, lotus 1-2-3 dari Lotus. Development Corporation, QuatroPro dari Novel Corporation, StarOffice Calc dari Sun Microsystems.

Desktop Publishing
Biasanya digunakan untuk mencetak kartu undangan. Cocok sekali bagi yang ingin membuka usaha percetakan, karena ia bisa menggabungkan metode dari perangkat lunak yang lain.
Contoh nama dari program desktop publishing, yaitu corel draw, frame maker, indesign, ventura, dan lain-lain.

Presentasi Grafik
Software ini biasanya digunakan untuk membuat bahan presentasi grafik sehingga pembuatan bahan presentasi mudah dan cepat. Anda juga bisa menambahkan fitur-fitur penambah cantiknya bahan presentasi Anda.
Contoh aplikasi ini adalah dengan menambahkan gambar animasi atau bahkan menambahkan video untuk ditayangkan guna memperjelas bahan presentasi. Contoh nama software ini adalah StarOffice Impress, FreeLance Grafics, Power Point, dan lain-lain.

Komunikasi
Software ini berfungsi untuk berkomunikasi antar orang melalui e-mail (electronic-mail), atau disebut juga dengan surat elektronik. Beberapa contoh nama software email ini adalah Perfect Office, Kmail, OutLook Express, Netscape messenger, dan lain-lain.

Personal Information Manager (PIM)
PIM sangat berguna untuk mengelola informasi pribadi, seperti tugas, jadwal, rekanan atau klien dan juga keuangan. Beberapa contoh dari software ini adalah commence, computer organizer, lotus organizer, Microsoft outlook.

Manajemen Data
Software manajemen data disebut juga dengan DBMS (Database Management System). DBMS berguna untuk mencatat, memanipulasi, dan mengambil data agar lebih cepat dan tepat.
Beberapa contoh nama DBMS, yaitu access dari Microsoft Corporation, paradox, visual Dbase, visual express, dan visual foxpro. DBMS memiliki fitur yang canggih sekali, misalnya mampu menyediakan fasilitas keamanan bagi pengakses yang tidak berwewenang.
PEMBAGIAN SOFTWARE

PEMBAGIAN SOFTWARE

perangkat lunak sering kita jumpai di sisi kehidupan,dengan bertumbuhnya pengetahuan masyarakat tentang ilmu komputer,maka para ahli berfikir untuk menciptakan piranti piranti untuk menyempurnakan hidup bersama Perangkat lunak aplikasi merupakan bagian perangkat lunak yang sangat banyak di jumpai dan terus berkembang. Sebelum tahun 1990-an aplikasi yang di kenal yaitu pemroses kata (Word Star, Chi Write), pemroses tabel (Lotus 123, Quatro Pro), database (DBASE), dan hiburan (game). Pada perkembangan pemroses kata, tabel dan database saat ini telah di bundel menjadi aplikasi office dengan tambahan aplikasi untuk pembuatan presentasi.
Perangkat lunak aplikasi ini terbagi atas beberapa kelompok, yaitu:
1. Office Application,
2. Multimedia Application,
3. Internet Application.

1. Software pengolah kata ( Processor )
Definisi Software Pengolah KataSoftware Word Processor (selanjutnya disebut pengolah kata) adalah suatu program pengolah dokumen berisi teks dan gambar yang memiliki banyak keistimewaan dan sangat profesional dibanding dengan program teks yang sudah ada. Dalam sistem operasi berbasis teks seperti DOS kita bisa memanfaatkan perintah copy con untuk membuat file teks, walaupun sifatnya sangat-sangat terbatas. Sedangkan dalam sistem operasi GUI seperti Windows sebenarnya sudah ada notepad maupun Wordpad yang kemampuannya dalam mengolah kata sudah cukup baik. Namun karena tuntutan terhadap kebutuhan untuk bekerja dengan teks dan obyek-obyek lain yang semakin kompleks akhirnya harus dipergunakan software yang benar-benar bisa memenuhinya. Saat ini sudah terdapat banyak sekali software pengolah kata yang bisa mengerjakan bermacam tugas yang sangat kompleks. Contoh-contohnya adalah Wordstar, ChiWriter, WordPerfect, MS Work, Microsoft Word, KWriter dan AmiPro. Ciri khas software pengolah kata secara umum adalah mengolah mulai dari karakter, kata, kalimat, yang akhirnya membentuk suatu paragraf, sekumpulan paragraf membentuk satu halaman, dan kumpulan halaman membentuk sebuah naskah yang dalam hal ini disebut sebagai file atau dokumen.Kemampuan utama software pengolah kata meliputi penulisan, pembentukan (formatting) penambahan, penghapusan, penyimpanan dan pencetakan.

Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Word,
 Wordstar,
 WordPerfect,
 OpenOffice Writer.

2. Software pengolah lembar kerja (spreadsheet) :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Excel,
 Lotus 123,
 OpenOffice Calc,
 Quattro Pro

3. Software presentasi :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft PowerPoint,
 Presentation,
 Impress,
 Macromedia Flash.

4. Software pengolah publikasi :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Publisher

5. Software pengolah halaman web :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft FrontPage

6. Software pengolah database :
Software pengolah database. Software buatan Ashton Tate. Dengan dbase, pengguna dapat membangun, mengakses, mengolah dan membuat laporan dari file-file buatannya sendiri.

Representasi kumpulan fakta yang saling berhubungan disimpan secara bersama sedemikian rupa dan tanpa pengulangan (redudansi)yang tidak perlu, untuk memenuhi berbagai kebutuhan.

Data perlu disimpan dalam basis data untuk keperluan penyediaan informasi lebih lanjut. Data di dalam basis data perlu diorganisasikan sedemikian rupa, supaya informasi yang dihasilkan berkualitas. Organisasi basis data yang baik juga berguna untuk efisiensi kapasitas penyimpanannya.

Dalam maksud yang sama, bisa juga diartikan sebagai sekumpulan informasi yang disusun sedemikian rupa untuk dapat diakses oleh sebuah software tertentu. Database tersusun atas bagian yang disebut field dan record yang tersimpan dalam sebuah file. Sebuah field merupakan kesatuan terkecil dari informasi dalam sebuah database. Sekumpulan field yang saling berkaitan akan membentuk record.

Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Access,
 Base,
 SQL Server

7. Software Internet Browser :
Dikenal juga dengan istilah browser, atau peselancar, atau internet browser. Adalah suatu program komputer yang menyediakan fasilitas untuk membaca halaman web di suatu komputer. Dua program web browser yang cukup populer saat ini adalah Microsoft Internet Explorer dan Netscape Navigator. Program browser pertama adalah Mosaic, yang merupakan suatu text browser, yang sekarang web browser telah berkembang ke dalam bentuk multimedia.

Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Internet Explorer,
 Mozilla Firefox,
 Opera,
 Safari,
 Google Chrome,

8. Software desain grafis :
Desain grafis adalah suatu bentuk komunikasi visual yang menggunakan teks dan atau gambar page layout. Desain grafis untuk menyampaikan informasi atau pesan. Seni desain grafis mencakup kemampuan kognitif dan keterampilan termasuk tipografi, pengolahan gambar, dan menata tampilan huruf dan ruang komposisi untuk menciptakan sebuah rancangan yang efektif dan komunikatif. Jasa desain grafis melingkupi segala bidang yang membutuhkan penerjemahan bahasa verbal menjadi perancangan secara visual terhadap teks dan gambar pada berbagai media publikasi guna menyampaikan pesan-pesan kepada komunikan seefektif mungkin.

Desain grafis diterapkan dalam desain komunikasi dan fine art. Seperti jenis komunikasi lainnya, desain grafis dapat merujuk kepada proses pembuatan (mendesain) atau pun produk yang dihasilkan (desain/rancangan). Jasa desain grafis pada awalnya diterapkan untuk media-media statis, seperti design kartu nama , buku, majalah, desain brosur, pembuatan company profile, dan desain produk. Sebagai tambahan, sejalan dengan perkembangan zaman, desain grafis juga diterapkan dalam media elektronik – yang sering kali disebut sebagai “desain interaktif” (interactive design), atau “desain multimedia” (multimedia design’). Untuk membuat desain grafis sendiri membutuhkan software-software pembuat grafis, seperti Adobe Photoshop CS dan Corel Draw, maka kami akan membahas lebih lanjut tentang kedua software tersebut.

Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Adobe Photoshop,
 Corel Draw,
 ACDSee,
 Paint,
 Photopaint.

9. Software desain animasi:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Macromedia (Adobe) Flash

10. Software antivirus :
Yang dimaksud dengan perangkat lunak atau software antivirus adalah sebuah jenis perangkat lunak yang digunakan untuk mendeteksi virus yang ada pada komputer lalu kemudian menghapus virus yang ada pada sistem komputer
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Norton Internet Security,
 AVG Free,
 Kaspersky,
 PCMAV,
 Norton 360,
 Nod32,
 Norton AntiVirus,
 Avira,
 McAfee.

11. Software extractor / pengolah archive :

Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 WinZip,
 WinRAR,
 KGB Archiver,
 WinACE.

12. Software Video Editing :
Contoh-contohnya adlah sebagai berikut :
 Pinnacle Studio Plus,
 Ulead Movie Studio,
 Adobe After Effect,
 Adobe Premiere.

13. Software Programming :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Visual Basic,
 Microsoft Visual FoxPro,
 FileMaker Pro,
 Turbo Pascal,
 Delphi.

14. Software burning CD / DVD :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Nero Burning ROM / Nero StartSmart,
 WinISO,
 Daemon Tools,
 UltraISO,
 CloneCD. CloneDVD,
 Alcohol 120%.

15. Software Download Manager :
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Download Accelerator Plus (DAP),
 Internet Download Manager (IDM),
 Free Download Manager (FDM),
 FlashGet, Kazaa Download Accelerator.

16. Software pengolah e-mail:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Microsoft Outlook,
 Outlook Express

17. Software music / video player:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Windows Media Player,
 iTunes,
 Real Player,
 Winamp

18. Software pengolah / pembaca PDF:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Photoshop (bisa untuk edit PDF),
 Adobe Reader,
 PDF Creator.

19. Software game:
Warcraft III, Platypus, Feeding Frenzy 2, dan isilah sesuai keinginanmu.

20. Software pengaturan tampilan:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
Vista Transformation Pack,
 WinFlip,
 ViStart,
 Bricopack Vista Inspirat,
 DesktopX.

21. Software Messenger:
Contoh-contohnya adalah sebagai berikut :
 Windows Messenger,
 Yahoo! Messenger

Bahasa Tingkat Tinggi
Mengetahui fasilitas-fasilitas bahasa tingkat tinggi maupun fasilitas tertentu dari suatu contoh representatif bahasa tingkat tinggi yang digunakan saat ini
Dikembangkan untuk mengatasi kelemahan / keterbatasan bahasa tingkat rendah (BTR), yaitu:

Proses asembly-nya berbasis ONE-for-ONE (satu instruksi dalam BTR = satu instruksi dalam bahasa mesin) sehingga penulisan program memakan waktu yang cukup lama bagi programmer
bersifat machine oriented, yaitu sesuai atau sama dengan set instruksi mesin tempat ia digunakan, sehingga terbatasi penggunaannya pada mesin itu
Dirancang untuk bersifat :
machine independent, artinya tidak tergantung pada mesin yang digunakan sehingga bisa dijalankan pada mesin yang berbeda dan program bisa ditulis dalam bahasa yang portabel.
Problem oriented language (POL), yaitu ia merefleksikan jenis masalah yang dipecahkan, bukannya fasilitas dari mesin itu.
Yang pertama kali dikeluarkan adalah FORTRAN (Formula Translation) pada tahun 1957
Portabilitas bahasa tingkat tinggi memiliki kelebihan/keuntungan :
Pemakai program dapat beralih ke komputer yang lebih baru tanpa perlu menulis ulang program
Para pemakai komputer yang berbeda akan bisa membagi (menggunakan bersama) dan menukarkan program-program
Software house dapat menjual program yang sama kepada para pemakai komputer yang berbeda tanpa perlu menulis ulang program untuk setiap jenis komputer

Fasilitas Umum Bhs. Tk. Tinggi

Mempunyai kosa kata, simbol, dan kalimat yang ekstensif
Satu statement dalam bahasa tingkat tinggi diterjemahkan ke dalam banyak (instruksi mesin)
Library macro dan subroutine dapat digabungkan
Machine independent
Set rule (aturan) harus dipenuhi ketika menulis program sumber
Instruksi dalam bahasa tingkat tinggi biasanya disebut statement

Jenis Bahasa Tingkat Tinggi

 Bahasa komersial
 Bahasa ilmiah
 Bahasa penggunaan khusus (special purpose)
 Bahasa perintah untuk sistem pengoperasian
 Bahasa multi-guna (general purpose)

Bahasa Komersial
Yang paling terkenal adalah COBOL (Common Business Oriented Language)
Dibuat oleh CODASYL (Committee on Data Systems Languages) pada tahun 1959
Lainnya adalah :
 BASIC
 UCSD
 Pascal

Fasilitas COBOL
Fasilitas penganganan file yang ekstensif, seperti penamaan, pergerakan/perpindahan, dan pemrosesan file, field-field record, dsb.
Mempunyai kemiripan yang dekat dengan Bahasa Inggris dalam hal penggabungan istilah Bahasa Inggris umum dalam bentuk seperti kalimat dan menghindari notasi matematika.
Cocok atau sesuai dengan layout penstrukturan dan penanganan output tertabulasi, laporan, bentuk-bentuk khusus, dsb.

Setiap program COBOL terdiri dari empat divisi :
Identification Division, berisi judul program, tanggal pembuatan dan nama penulisnya
Environment Division, menetapkan konfigurasi hardware tertentu tempat akan disusun dan dieksekusinya object program, misalnya model mesin, ukuran penyimpanan internal yang diperlukan, unit peripheral, dsb.
Data Division, identifikasi dari semua item data yang akan digunakan dalam penulisan program
Procedure Division, berisi instruksi program yang diperlukan untuk memecahkan masalah

Macam-macam Interface :
 interface Global
 Interface Wikipedia, the free encyclopedia
 Interface ( computer science ) – Wikipedia,the free encyclopedia
 Graphics Interface Home Page
 Benefits Interface ( Candian Employee Benefits Informatiaon )
 Interface Technologies – blank
 Introduction to The Common Gateway Interface


SOURCH BY : http://awalbarri.wordpress.com/2009/01/08/pembagian-software-aplikasi- contoh-dan-pengertiannya/
SOFTWARE BLACKBERRY OS

Software BlackBerry OS
Platform BlackBerry mungkin paling dikenal karena dukungan asli untuk email perusahaan, melalui MIDP 1.0 dan, baru-baru ini, sebuah subset dari MIDP 2.0, yang memungkinkan aktivasi nirkabel lengkap dan sinkronisasi dengan Microsoft Exchange, Lotus Domino, atau Novell GroupWise email, kalender, tugas, catatan, dan kontak, bila digunakan dengan [[BlackBerry Enterprise Server].] Sistem operasi juga mendukung WAP 1.2.
Pembaruan sistem operasi dapat secara otomatis tersedia dari operator nirkabel yang mendukung BlackBerry atas memuat perangkat lunak udara (OTASL) layanan.
Pengembang pihak ketiga dapat menulis perangkat lunak menggunakan BlackBerry yang tersedia API kelas, meskipun aplikasi yang menggunakan fungsi tertentu harus digital ditandatangani.
Versi terbaru
Sementara RIM mengembangkan dan merilis versi update dari sistem operasinya untuk mendukung masing-masing perangkat, terserah kepada operator masing-masing untuk memutuskan jika dan ketika versi dilepaskan untuk para penggunanya. Pada April 2010 RIM mengumumkan BlackBerry OS baru versi 6.0, yang dirilis pada kuartal 3 2010. [2]
Desas-desus dari 6,1 OS mulai tahun 2011 bersama dengan gambar perangkat lunak baru. Pada 2 Mei 2011, RIM kemudian mengumumkan sebagai BlackBerry OS 7. Ini akan dirilis pada musim panas 2011. RIM mengumumkan bahwa perangkat saat ini tidak akan diperbarui untuk BlackBerry OS 7 (Tidak Dukungan Perangkat Legacy) [3]. RIM juga mengumumkan rilis Touch BlackBerry Bold (Blackberry Bold 9930 & 9900) yang akan menjalankan Blackberry OS 7
Name Input OS 3 Indonesia[5] AXIS[6] Indosat[7] Smart Telecom[8] Telkomsel[9] XL Indonesia[10]
BlackBerry Fonts
Berikut ini adalah daftar font yang disertakan dalam beberapa BlackBerry OS (catatan: beberapa dari mereka tidak termasuk dalam versi yang lebih lama):[11][12]Andale Mono
1. Arial
2. BBAlpha Sans
3. BBAlpha Sans Condensed
4. BBAlpha Serif
5. BBCAPITALS
6. BBCCasual
7. BBClarity BBCondensed
8. BBGlobal Sans
9. BBGlobal Serif
10. BBMilbank
11. BBMilbank Tall
12. BBSansSerif
13. BBSansSerifSquare
14. BBSerifFixed Comic Sans MS
15. Courier New
16. Georgia
17. Impact
18. Tahoma
19. Times New Roman
20. Trebuchet MS
21. Verdana
BBAlphaSans and BBAlphaSerif are based on the free software DejaVu fonts.[13]


http://id.wikipedia.org/wiki/BlackBerry_OS
All about Antivirus


Pengertian ANTIVIRUS,Penentuan Kualitas SOFTWARE ANTIVIRUS DAN Organisasi/Badan Independen Mana yang Menjadi Acuan dalam Melakukan Komparasi Produk Antivirus ?

hai teman-teman,kali ini kita akan membahas tentang antivirus dan pemanfaatannya, telah di singgung sebelumnya teman bahwa virus itu sangat berbahay bagi

A. Apa Antivirus Itu?
Sebelum memilih antivirus ya teman... ada baiknya teman mengetahui sedikit tentang antivirus itu.... Antivirus adalah software yang befungsi untuk mendeteksi, menghapus, serta mengkarantina virus-virus dari sistem komputer. Disebut juga Virus Protection Software. Aplikasi ini dapat menentukan apakah sebuah sistem komputer telah terinfeksi dengan sebuah virus atau tidak. Umumnya, perangkat lunak ini berjalan di latar belakang (background) dan melakukan pemindaian terhadap semua berkas yang diakses (dibuka, dimodifikasi, atau ketika disimpan).
Dengan penjelasan tadi akan timbul pertanyaan bagaimana cara memilih antivirus terbaik? Disini saya coba merangkumkan barometer apa yang digunakan dalam memilih produk antivirus.
B. Apa yang Menjadi Prioritas dalam Menentukan Kualitas Produk Antivirus ?
Nah,sekarang kita lihat yuk pengujian software-software antivirus ini teman...
semua yang di sajikan ini telah melalui tahap tahap pengujian dan survey ke beberapa blog yang lain.
silahkan melihat dan mencermati tahap tahap ini ..

Rate Detection Test
Adalah merupakan pengujian signature base antivirus terhadap ribuan bahkan jutaan sample virus, dan kemudian dilakukan perbandingan antivirus manakah yang terbanyak mendeteksi sample virus tersebut.
Heuristic/Prospective/Generic Test
Adalah merupakan pengujian virus/malware baru yang belum ada dalam database (signature file) akan tetapi memanfaatkan signature database tersebut sebagai acuan untuk mendeteksi virus/malware baru, apabila terdapat ciri-ciri virus/malware maka fungsi heuristic akan mendeteksinya.Dalam hal ini seperti DNA pada manusia, sebagai contoh, Peter Parker adalah sebuah virus dan telah ada dalam signature database sebuah antivirus, sehingga dapat dideteksi bahwa ini adalah virus, tetapi apabila kemudian Peter Parker berubah wujud menjadi spiderman, maka secara dasar signature database antivirus tidak mengenali bahwa ini virus/malware, tetapi fungsi heuristic akan melihat bahwa DNA Peter Parker dan Spiderman adalah sama, maka antivirus juga akan mendeteksi bahwa ini adalah virus/malware. Jadi dengan fungsi heuristic sangatlah penting setelah Signature Database.
Performance Test
Penggunaan antivirus tentu saja akan memakan resource komputer, seperti CPU, Memory, disini peran kita adalah harus pintar dalam memilih produk antivirus yang memiliki pengaturan sumber daya yang baik, sehingga tidak menganggu performansi komputer.Saat ini, ada banyak antivirus yang menggunakan beberapa engine dalam produknya, ada yang menggunakan 2 (dua) engine, atau bahkan 7 (tujuh) engine, dimana hal ini akan berpengaruh dengan performansi komputer, resource / sumber daya komputer akan banyak digunakan dibandingkan dengan hanya 1 (satu) engine, antara lain : - Gdata : 2 Engines (menyewa engine Bitdefender & Avast)
- Trusport : 3 Engines (menyewa engine : AVG, Norman and Dr.Web)
C. Organisasi/Badan Independen Mana yang Menjadi Acuan dalam Melakukan Komparasi Produk Antivirus ?
Untuk melakukan survey dan menyimpulkan berbagai data mengenai antivirus, tentu membutuhkan sebuah lembaga independen yang profesional. Saat ini ada sekitar 22 badan/organisasi non profit yang membahas dan melakukan komparasi produk antivirus, akan tetapi hanya terdapat sekitar 5 organisasi terpercaya/indenpenden berdasarkan survey, dimana dapat dipastikan tidak ada pesan sponsor di dalamnya, antara lain :
AV-Comparatives
Virus Bulletin / AV-Test
ICSA Labs / West Coast Labs
AV-Comparatives sampai sejauh ini memiliki rating yang tertinggi sebagai badan independen yang melakukan komparasi produk antivirus, serta selalu mendapatkan respon yang sangat positif dari publik dari setiap ulasan yang publikasikan, VirusBulletin dan AV-Test dinilai sama pada urutan kedua, juga ICSALabs dan WestCoastLabs pada urutan ketiga, badan independen ini mensyaratkan kondisi dan minimum requirement dari vendor antivirus yang produknya akan di test.
Sebagai tambahan, disini tidak diikutsertakan analisis dari Gartner, mengingat gartner menganalisis banyak produk dan tidak spesifik ke antivirus saja. Independensi AV-Comparatives dapat dilihat dari penilaian 4 (empat) tahun terakhir untuk kategori “Product of the Year” :
Tahun 2007 : Eset NOD32
Tahun 2008 : Avira
Tahun 2009 : Kaspersky
Tahun 2010 : F-Secure
Dimana tidak ada satu merk pun pernah menduduki peringkat “Product Of the Year” secara berturut-turut, sehingga pada artikel ini yang akan dibahas adalah pengujian dari AV-Comparatives.
D. Pengujian / Testing oleh AV-Comparatives
Pengujian oleh AV-Comparatives secara periodik dilakukan per 3 (tiga) bulan sekali yang mencakup : Restropective/ Proactive Test dan On Demand Comparative, dimana kita tidak bisa berpedoman hanya dengan sekali pengujian, mengingat konsistensi suatu produk harus dilihat dalam jangka waktu tertentu. Hasil pengujian AV-Comparatives dapat dilihat pada :
http://www.av-comparatives.org/en/comparativesreviews/archive
Feb 2007 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/report13.pdf
May 2007 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/report14.pdf
Aug 2007 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/report15.pdf
Nov 2007 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/report16.pdf
Feb 2008 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/report17.pdf
May 2008 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/report18.pdf
Aug 2008 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/report19.pdf
Nov 2008 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/report20.pdf
http://www.av-comparatives.org/en/comparativesreviews/detection-test
Feb 2009 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/avc_report21.pdf
May 2009 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/avc_report22.pdf
Aug 2009 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/avc_report23.pdf
Nov 2009 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/avc_report24.pdf
Feb 2010 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/avc_report25.pdf
May 2010 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/avc_report26.pdf
Aug 2010 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/avc_od_aug2010.pdf
Nov 2010 : http://www.av-comparatives.org/images/stories/test/ondret/avc_retro_nov2010.pdf
Setiap hasil pengujian Detection Rate dapat dilihat pada halaman Summary Result
Berikut hasil rekapitulasi AV-Comparatives periode Februari 2007 s/d November 2010, sampai artikel ini dibuat belum ada report testing baru.

Dari kesimpulan di atas, bahwa dalam menentukan kualitas produk antivirus yang terbaik berdasarkan prioritas adalah :
Rate Detection Test
Heuristic/ProActive/Prospective Test
Performance Test
Dan dalam penentuan kualitas produk antivirus terbaik harus dilihat dari beberapa kali pengujian, sehingga kita bisa melihat produk yang benar-benar konsisten dengan kualitasnya.
Nah, selamat menentukan pilihan! Pastikan Anda tidak memasang dua antivirus dalam satu komputer, karena bisa bertabrakan dan memperlambat sistem komputer Anda.
software untuk mengedit foto


kali ini kita akan membahas tentang software software untuk mengedit foto-foto.
dari semua yang saya baca dan seach " menurut saya " 10 software ini adalah software terbaik untuk mengedit foto,ini dia

10 Software Untuk Edit Foto

10 Software Free Edit Foto dibawah ini adalah Software yang benar-benar free alias gratis tanpa embel-embel, kita sering membaca atau mencari lewat search engine dengan kata kunci Free Download Photo Editor , Download Free software Edit Foto , Software Edit Foto ,Download Photo Editor , akan tetapi setelah kita terapkan di kompi kita itu hanyalah versi trial atau versi percobaan saja, tetapi yang saya berikan ini benar Free, Gratis alias Full Version.Jika Anda tertarik silahkan Anda pilih salah satu 10 Softwre Foto Gratis, atau pilih semua sepuluh aplikasi software terbaik ini versi Open-Source Program dan Freeware untuk Mengedit Foto Daftar software 1-10 dibawah ini bukanlah urutan 1 adalah yang terbaik tetapi saya urut berdasarkan abjad saja pilihlah sesuai kebutuhan Anda untuk mengedit photo.
1. GIMP
GIMP dapat diinstal sebagai program yang sebenarnya ke komputer Anda dan juga dapat dipasang sebagai aplikasi portable yang dapat disimpan pada perangkat penyimpanan USB atau hardis Anda. Untuk Feuture lengkapnya bisa anda lihat di http://www.gimp.org/features/
2. ImageForge
ImageForge’s Edisi Standar ditawarkan kepada pengguna sebagai freeware photo editing sehingga Anda dapat menguji software ini untuk melihat apa yang dapat dilakukan untuk foto Anda, atau Anda dapat meng-upgrade ke Pro Edition yang akan membiarkan Anda mengedit foto Anda dengan cara yang lebih maju … untuk biaya yang kecil. untuk Edisi Standar Klik di http://www.cursorarts.com/ca_imw_b.html
3. Paint.NET
Paint.NET awalnya dirancang sebagai alternatif gratis untuk Microsoft Paint. Banyak mengatakan software ini lebih baik daripada GIMP dan lebih terjangkau dari pada Photoshop (mengingat ini dapat di-download tanpa biaya). Paint.NET juga memiliki beberapa plug-ins, untuk meningkatkan produk dan menyediakan pengguna fitur tambahan seperti unlimited undo, dan special photo effects..
4. PhotoFiltre
PhotoFiltre ini gratis dan penuh dengan kaya akan fitur photo editor. Perangkat lunak pengedit foto ini sangat user-intuitif dan dapat didownload tanpa biaya untuk pengguna pribadi atau pendidikan. Untuk mengetahui lebih banyak perangkat lunak PhotoFiltre ini, silahkan bacadisini atau Download Disini
Download 9 Plug-ins PhotoFiltre :
WB_adjust
PixelsMorts

Filtre_CollerDedans
Dex_fx

Rasterize
ContactSheet

Filtre_Lentille
Palette

Filtre_Association




5. PhotoPlus 6
PhotoPlus adalah editor foto standar Serif’s. Mengapa gratis? Mereka berharap Anda akan jatuh cinta dengan produk mereka dan meng-upgrade ke versi yang mereka sempurnakan, PhotoPlus 9. Download PhotoPlus 6 disini
6. Photoscape
Photoscape ini mempunyai fitur yang Excellent, rating yang bagus, dan tentunya grat…is juga gampang untuk digunakan. Dan link untuk download di PhotoScape.
7. Picasa
Picasa, seperti yang diharapkan tentunya adalah sebuah program foto gratis. Anda bisa men-download program edit foto Google ini.
8. Picnik
Picnik adalah sebuah editor online yang bekerja pada semua Windows, Mac, dan sistem Linux tanpa perlu registrasi , tetapi tidak untuk di download. Picnik sangat fungsional dan juga mempunyai rating yang tinggi.
9. Pixia
Pixia Karena permintaan yang populer, kini telah mendukung beberapa bahasa, meskipun Pixia perlu didownload secara terpisah, Untuk anda yang ingin mencoba perangkat lunak foto buatan jepang (Pixia Original Japanese Edition) Untuk versi ENGLISH ini silahkan klikdisini dan juga Plugin Pixia dibawah ini.
Download 6 Plugin Pixia :
Pixia_Photoshop(996.72KB)
MakingKit (1.47 MB)

ppn456b (230.65 KB)
LayerSampleFile (100.47 KB)

Pixiafantasy (112.04 KB)
HelpFile (625.93 KB)

10. Foto Editor’s VicMan VCW
Foto Editor’s VicMan VCW fiturnya lumayan banyak dan juga sangat user friendly, Anda boleh juga untuk mencobanya membuat karya Anda sendiri dengan memperbaiki dan memproduksi foto digital memakai software ini. Silakan kunjungi dan melihat fiturnya dihttp://www.vicman.net/vcwphoto/photo_f.htm. Atau Download VCW VicMan’s Photo

ASAL-USUL NAMA-NAMA MERK KOMPUTER MAUPUN SOFTWARE TERKENAL DUNIA

Dalam beberpa dasawarsa terakhir ini dalam ilmu teknologi informasi telah berkembang dengan cepat,berikut ini asal usul nama-nama merk-merk komputer maupun software yang terkenal di  dunia,

1.       Adobe
 Berasal dari nama sungai Adobe Creek yang mengalir di belakang rumah pendirinya, John Warnock.

2.       Apple Computer
 Apel adalah buah favorit dari sang pendiri perusahaan, Steve Jobs. Dia tiga bulan terlambat mengajukan nama untuk bisnis, dan ia mengancam untuk memanggil perusahaannya Apple Computers kalau rekan lain tidak menyarankan nama yang lebih baik sampai jam 5 sore.

3.       CISCO
 Ini bukan singkatan seperti yang populer diyakini. Ini adalah singkatan untuk San Fransisco.

4.       Compaq
 Nama ini dibentuk dengan menggunakan COMP, untuk komputer, dan PAQ untuk menunjukkan benda terpisahkan kecil.

5.       Corel
 Nama ini berasal dari nama pendirinya Dr. Michael Cowpland. COREL adalah singkatan dari Cowpland REsearch Laboratory.

6.       Google
 Nama ini dimulai sebagai lelucon tentang jumlah informasi yang mampu dicari oleh mesin pencari. Pada awalnya disebut ‘Googol’, sebuah kata untuk bilangan yang diawali dengan angka 1 dan diikuti dengan 100 nol. Setelah para pendirinya – mahasiswa pascasarjana Stanford – Sergey Brin dan Larry Page mempresentasikan proyek mereka ke seorang investor, mereka menerima cek yang dibuat untuk ‘Google’ … sehingga dipakailah nama itu.

7.       Hotmail
 Sang pendiri Jack Smith mendapatkan ide untuk mengakses email melalui web dari komputer mana saja di dunia. Ketika Sabeer Bhatia muncul dengan rencana bisnis untuk layanan mail, dia mencoba segala macam nama yang diakhiri dengan ‘mail’ dan akhirnya memutuskan untuk menggunakan hotmail karena termasuk huruf “html” – bahasa pemrograman yang digunakan untuk menulis halaman web. Hotmail awalnya ditulis sebagai HoTMaiL.

8.       Hewlett Packard
 Bill Hewlett dan Dave Packard melempar koin untuk memutuskan apakah perusahaan mereka mendirikan akan disebut Hewlett-Packard atau Packard-Hewlett.

9.       Intel
 Bob Noyce dan Gordon Moore ingin nama perusahaan baru mereka ‘Moore Noyce’ tapi nama tersebut sudah terdaftar sebagai merek dagang oleh sebuah jaringan hotel, jadi mereka memutuskan untuk menggunakan nama INTEL yang merupakan singkatan dari INTegrated ELectronics.

10.   Lotus (Notes)
 Mitch Kapor mendapatkan nama perusahaannya dari ‘The Lotus Position’ atau ‘Padmasana’. Kapoor adalah guru Meditasi Transendental dari Maharishi Mahesh Yogi.

11.   Microsoft
 Diciptakan oleh Bill Gates untuk mewakili perusahaan yang awalnya ditujukan untuk MICROcomputer SOFTware. Awalnya ditulis Micro-Soft, tanda ‘-’ dihapus di kemudian hari.

12.   Motorola
 Pendirinya, Paul Galvin mendapatkan nama ini ketika perusahaannya mulai memproduksi radio untuk mobil. Perusahaan radio mobil yang populer pada saat itu adalah Victrola.

13.   Oracle
 Larry Ellison dan Bob Oats bekerja pada proyek konsultasi untuk CIA (Central Intelligence Agency). Nama kode untuk proyek ini disebut Oracle (CIA melihat ini sebagai sistem untuk memberikan jawaban atas semua pertanyaan). Proyek ini dirancang untuk membantu menggunakan kode SQL yang baru dibuat oleh IBM. Proyek ini akhirnya dihentikan namun Larry dan Bob memutuskan untuk menyelesaikan apa yang mereka mulai dan membawanya ke dunia. Mereka terus menggunakan nama Oracle dan menciptakan mesin RDBMS. Kemudian mereka tetap menggunakan nama itu sebagai nama perusahaan.

14.   Sony
 Berasal dari kata Latin ‘sonus’ yang berarti ‘suara’, dan ‘sonny’ adalah bahasa slang Amerika untuk menyebut pemuda cerdas.

15.   SUN
 Didirikan oleh 4 mahasiswa dari Stanford University, SUN adalah singkatan dari Stanford University Network. Andreas Bechtolsheim membangun sebuah mikrokomputer, Vinod Khosla merekrut dia dan Scott McNealy untuk memproduksi komputer berdasarkan mikrokomputer itu, dan Bill Joy untuk mengembangkan OS berbasis UNIX untuk komputer.

16.   Yahoo!
 Kata ini awalnya diciptakan oleh Jonathan Swift dan digunakan dalam bukunya ‘Gulliver Travels’. Yahoo merupakan orang yang menjijikkan dalam penampilan dan tindakan dan tidak seperti manusia. Pendiri Yahoo! Jerry Yang dan David Filo memilih nama ini karena mereka menganggap diri mereka adalah golongan yahoos.